Selasa, 25 Oktober 2011

Kursus vs Diploma

Tadi pagi iseng baca metropolis. Di halaman terakhir ada judul yang bikin tertarik utk baca, "Kursus tidak sama dengan Diploma". Intinya Lembaga kursus itu berbeda dengan diploma. Karena kursus itu merupakan pendidikan non formal & berada dibawah Depdiknas, sedangkan diploma merupakan pendidikan formal dan berada dibawah Kopertis. Jadi walaupun lembaga kursus itu bekerja sama dengan politeknik, universitas, dll  tetep aja gak bisa disebut setara diploma apalagi disebut diploma. & ijasahnya pun gak bisa dipakai buat ngedaftar ke instansi pemerintah. Peserta didiknya jg gak bisa disebut sebagai mahasiswa (hmmm...brarti pengajarnya pun jg gak bisa disebut sbg dosen mestinya..).

Jadi keinget tempat kerja yang dulu. Pemegang lisensi salah satu produk terkenal dunia & ada kerjasama dengan univeritas2 negeri ternama di surabaya. Ketika ditanya: Pak...kalo misalnya ditanya tempat ini lembaga apa, saya jawabnya apa? Ooo......jawab aja kita ini lembaga profesional setara diploma...hmmm....\-_-/

Selasa, 11 Oktober 2011

Hi......

Just wanna say hi..... It's been a very busy & tiring week. Lots of thing has to be done. But this weekend & next two weekend will be a very exciting weekend. Insya Allah .... Amin....